IDENTITAS PRIBADI
Nama Lengkap Bambang Setiohadji
Angkatan FK UNPAD 1974
Kantor / Instansi PMN Rumah Sakit Mata Cicendo / Dept.Ilmu Kedokteran Mata FK UNPAD
Jabatan Dokter Pendidik Klinis / Ketua Komite Etik dan Hukum

 

 

PENDIDIKAN
  • SD GIKI Karang Sari Bandung
  • SMPN XV Bandung
  • SMAN 3 Bandung
  • Dokter Umum Fakultas Kedokteran UNPAD
  • Dokter Spesialis Mata Fakultas Kedokteran UNPAD
  • S2 Hukum Kesehatan Fakultas Hukum Universitas Soegiaoranata Semarang
  • S3 Ilmu Kedokteran UNPAD
KARIR / PENGALAMAN JABATAN / KERJA
  • Dokter Teladan Nasional Provinsi Maluku 1987
  • Ketua ID Cabang Sumedang Jawa Barat 1999 – 2001
  • Ketua IKA UNPAD Komisariat Fakultas Kedokteran UNPAD 2012 – 2016
  • Dokter Puskesmas Air Buaya Kecamatan Buru Utara Barat Kab. Maluku Tengah 1985 – 1987
  • Dokter Spesialis Mata RSUD Sumedang 1993 – 1999
  • Dokter Pendidik Klinis PMN Rumah Sakit Mata Cicendo 1999 – sekarang
  • Anggota Komisi IA Senat FK UNPAD
  • Anggota Sub Komite Kedokteran Dasar Komite Etik Penelitian dan Kesehatan FK UNPAD
  • Ketua TIM Kerja Sama dan Pengabdian Masyarakat FK UNPAD 2004 – 2008
ORGANISASI
  • IDI Cabang Sumedang
  • PERDAMI Cabang Jawa Barat
  • Atlas Medical Pioneer FK UNPAD
  • WANADRI

 

MOTIVASI DAN PENGETAHUAN
Latar belakang saya mencalonkan diri menjadi calon Ketua IKA FK UNPAD periode 2016-2020 adalah
  • Menjadikan IKA FK UNPAD sebagai sumber informasi bagi Alumni sebagai pengembangan karir
  • Ingin menjadikan sebagai organisasi yang memunculkan Alumni di tingkat Regional, Nasional dan Internasional
Hal positif yang akan saya tingkatkan dalam kepengurusan IKA FK UNPAD adalah
  • Menyempurnakan Database Alumni
  • Membentuk kepengurusan yang solid
  • Melanjutkan dan menyempurnakan program yang sudah berjalan
Beberapa konsep dalam menjalankan roda organisasi IKA FK UNPAD yang saya usulkan adalah
  • Melibatkan perwakilan Angkatan dalam kepengurusan
  • Meningkatkan peran serta Alumni dan pihak terkait di dalam dan di luar Fakultas, serta pihak terkait dalam bidang pendanaan yang tidak mengikat
Visi dan Misi saya bila terpilih menjadi ketua IKA FK UNPAD periode 2016-2020 adalah
Visi : Menjadikan IKA UNPAD Komisariat FK Sebagai pusat pengembangan karir Alumni di tahun 2020
Misi :

  1. Mengajak Alumni melalui perwakilan angkatan untuk berperan aktif
  2. Meningkatkan peran Alumni di luar Fakultas melalui berbagai program inovatif
Program kerjautama untuk mencapat Visi dan Misi tersebut adalah
  • Meningkatkan networking antara pengurus IKA dan Anggota melalui perwakilan Angkatan
  • Mengadakan kegiatan lintas angkatan